Pencerah Hati 24 Maret 2017 14:00
Seorang Bapak di pelosok Madura kaget ditelpon anaknya yang sudah lama tinggal di Jakarta tanpa kabar. Si anak berkata dengan bangga: "Bapak, maaf lama tidak telpon. Memang saya niat tak akan telpon sebelum menjadi siapa-siapa. Sekarang saya tak lagi men... baca
SIKAP ATASAN PADA BAWAHAN - 24 Maret 2017 11:00
SIKAP ATASAN PADA BAWAHANTadi siang setelah shalat Jum'at saya diundang Pemprop Jawa Timur untuk berbicara di hadapan para atasan agar supaya bersedia dan mampu mengajak bawahannya untuk memiliki karakter shalih ritual dan shalih sosial. Ada kesadaran me... baca
Sampai Kapankah Berjuang? - 24 Maret 2017 08:00
Sampai Kapankah Berjuang?"Hidup adalah perjuangan." Demikian kalimat yang kita sering dengar. Rata-rata kita setuju dengan kalimat itu. Namun ada pertanyaan sampai kapankah kita berjuang? Kapankah kita bisa menikmati hasil perjuangan? Pertanyaan seperti... baca
Perluaslah Akalmu Agar Semua Masuk Akal - 23 Maret 2017 08:00
Perluaslah Akalmu Agar Semua Masuk AkalLelaki itu kelihatan sedih terus dan gelisah. Tak seorangpun tahu apa yang menjadi penyebabnya karena dia tidak pernah cerita kepada siapapun tentang masalah yang sesungguhnya tengah dihadapi. Orang itu tak pernah p... baca
Dimana Cinta dan Penghormatan? - 22 Maret 2017 08:00
Dimana Cinta dan Penghormatan?Saya terenyuh membaca tulisan sahabat saya dari Yaman tentang kehangatan kehidupan keluarga, sebuah hal yang tak banyak mendapatkan perhatian dalam keluarga supersibuk yang berlomba mencari kehangatan yang lain. Kehangatan y... baca