Pencerah Hati

Daftar artikel Pencerah Hati

Pencerah Hati 01 Februari 2016 08:00

  • Senin, 01 Februari 2016 08:00:00
  • Ahmad Imam Mawardi

Ada etika komunikasi masyarakat yang diajarkan al-Qur'an yang mulai banyak ditinggalkan di jaman penuh perburuan isu dan gossip ini. Koran dan TV serta media sosial saat ini berlomba untuk cepat-cepatan mengabarkan berita walau validitasnya masih sangat... baca

Pencerah Hati 31 Januari 2016 11:00

  • Minggu, 31 Januari 2016 11:00:00
  • Ahmad Imam Mawardi

Dulu di kala saya kecil, mengaji di surau setelah maghrib adalah suatu keharusan. Para orang tua di desa kompak menjaga keistiqamahan anaknya mengaji al-Qur'an. Ketika sang anak berbelok arah di tengah jalan menuju surau atau dilaporkan selalu tak ada di... baca

Pencerah Hati 31 Januari 2016 08:00

  • Minggu, 31 Januari 2016 08:00:00
  • Ahmad Imam Mawardi

Saya sedang berada di acara pengajian akbar di eks kompleks pelacuran besar di surabaya, yaitu kompleks Bangunsari. Jamaahnya adalah mantan mucikari, mantan pelacur dan mantan preman kompleks. Ada banyak kisah yang saya dapatkan, ada banyak cerita dan fa... baca

Pencerah Hati 30 Januari 2016 11:00

  • Sabtu, 30 Januari 2016 11:00:00
  • Ahmad Imam Mawardi

Dulu, sebelum ayat pelarangan total minum khamr (memabukkan) turun, turun ayat pelarangan shalat bagi orang yang mabuk, yakni ayat: "jangan kaliam mendekati shalat sedang kalian dalam kondisi mabuk." Mengapa orang mabuk dilarang shalat? Salah satunya ada... baca

Pencerah Hati 30 Januari 2016 08:00

  • Sabtu, 30 Januari 2016 08:00:00
  • Ahmad Imam Mawardi

Setiap kalimat yang keluar dari lisan Luqman yang menjadi salah satu nama surat dalam al-Qur'an itu adalah kalimat-kalimas bernas hikmah. Karena itulah beliau diberi gelar al-Hakim dibelakang namanya. Saking bijak bestarinya, beberapa kalimat yang diucap... baca